Cek Ketersediaan Pangan Dimasa Pandemi, Babinsa Kuala Jelai Kunjungi Warga Pembuatan Ikan Asin

    Cek Ketersediaan Pangan Dimasa Pandemi, Babinsa Kuala Jelai Kunjungi Warga Pembuatan Ikan Asin
    Babinsa Kuala Jelai Kunjungi Warga Pembuatan Ikan Asin

    Sukamara - Babinsa Kuala Jelai Praka Abdul Bazir, bersama 2 orang rekannya dari Koramil 1014 - 08/Jelai menyambangi warga binaannya Bpk Surwani yang berprofesi sebagian pembuat ikan asin dan udang kering /Ebi di RT. 7 Kuala Jelai Kecamatan Jelai Kab. Sukamara, (8/6/2021).

    Kecamatan Jelai adalah salah satu daerah pesisir pantai di Kabupaten Sukamara yang merupakan penghasil ikan asin dan udang Ebi, ikan asin buatan warga Kuala Jelai ini lebih higienis dan sehat, karena tidak menggunakan bahan pengawet maupun zat lainnya, jadi alami.

    Untuk menjaga mutu dan kwalitas ikan asin khas Kuala Jelai, Praka Abdul Bazir menyambangi pembuat ikan asin yang ada di wilayahnya.

    Selain menyambangi dan memberi motifasi kepada warga binaanya, Praka Abdul Bazir juga menyampaikan himbauan agar dalam setiap kegiatan diluar rumah selalu mematuhi protokol kesehatan, tak lupa Ia pun memberikan masukan kepada Bpk Surwani agar menjaga kwalitas dan mutu dengan tidak menggunakan bahan pengawet.

    "Jangan lupa selalu memakai masker saat beraktifitas diluar rumah, " ujar Praka Abdul Bazir. 

    " Sementara itu, Bpk Surwani mengatakan kalau Ikan asin khas Kuala Jelai berbeda dengan yang ada diluar sana, mulai dari kwalitas ikan yang masih segar untuk bahan pembuatan ikan asin dan rasanya juga lebih enak disini" Ucapnya.(saleh)

    salehwagidi

    salehwagidi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil Sukamara: Kami Akan Selalu Siap...

    Artikel Berikutnya

    Brigpol Rochim Lakukan Pemeliharaan dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?

    Ikuti Kami